Salam Hormat,
Perkenalkan, nama saya IBNU MAJID, S.Kom, berdomisili di Jogjakarta, melalui situs Rumah Agrobisnis ini saya bermaksud mengajak anda bekerjasama dalam bidang bisnis pemasaran Pupuk Organik, baik Pupuk Makro maupun Mikro yang diproduksi oleh PT NATURAL NUSANTARA (NASA) yang berkantor pusat di Yogyakarta dan telah terdaftar di Departemen Pertanian RI.
Mempertimbangkan potensi sektor agrokompleks (pertanian, peternakan,perikanan dan perkebunan ) Indonesia serta sebagian besar penduduk indonesia yang masih menggantungkan kehidupan pada sektor ini, maka sektor agrokompleks dapat dijadikan sektor andalan bagi peningkatan kemakmuran rakyat.
Salah satu upaya penggembangan agrokompleks bagi kemakmuran rakyat adalah dengan meningkatkan produktifitasnya yang berpedoman pada ASPEK K3 (Kuantitas, Kualitas, Kelestarian), artinya upaya peningkatan produktifitas semua bidang tersebut tidak hanya cukup secara kuantitas saja, tetapi juga kualitas serta mampu menjaga kelestarian lingkungan untuk kepentingan jangka panjang dalam kerangka globalilasi dunia.
PT. NATURAL NUSANTARA (NASA) sebagai institusi swasta telah merumuskan strategi peningkatan peningkatan produktifitas agrokompleks yang memenuhi ASPEK K3 diantaranya adalah dengan menggunakan sarana produksi agrokompleks beroreintasi bahan organik dari PT NATURAL NUSANTARA.Kami mengajak anda untuk bergabung untuk mengembangkan produk NASA di daerah anda dan mengikuti keberhasilan-keberhasilan para pemakai produk NASA di seluruh Indonesia
Mengapa Harus Produk NASA?
mikro 1 ton pupuk kandang.
2. Multi guna, cocok untuk pertanian, perkebunan, peternakan dan perikanan.
3. Membantu proses penggemburan dan penyuburan tanah.
4. Mengandung perangsang tumbuh alami.
5. Cepat terserap baik oleh akar, daun dan batang karena berbentuk ion.
6. Mengendalikan hama karena mengeluarkan aroma yang tidak disukai serangga tertentu.
7. Meningkatkan daya tahan tanaman.
8. Meningkatkan pertumbuhan plankton pada tambak.
9. Membantu proses penghancuran pakan yang dimakan oleh ternak.
10.Memberi suplai vitamin, mineral, protein dan lemak tak jenuh bagi hewan.
11.Terbuat dari bahan organik, sehingga tidak berbahaya.
PT. NATURAL NUSANTARA (NASA) sebagai institusi swasta telah merumuskan strategi peningkatan peningkatan produktifitas agrokompleks yang memenuhi ASPEK K3 diantaranya adalah dengan menggunakan sarana produksi agrokompleks beroreintasi bahan organik dari PT NATURAL NUSANTARA.Kami mengajak anda untuk bergabung untuk mengembangkan produk NASA di daerah anda dan mengikuti keberhasilan-keberhasilan para pemakai produk NASA di seluruh Indonesia
Tidak ada komentar:
Posting Komentar